Author name: admin

Workshop Pengembangan Visi Keilmuan

Workshop Pengembangan Visi Keilmuan dan Tujuan Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Kegiatan Workshop Pengembangan Visi Keilmuan dan Tujuan  Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dilaksanakan pada Selasa, 22 Maret 2022 di Swissbel Hotel Silae Palu. Sebelumnya, telah dilakukan beberapa kali pertemuan untuk merumuskan Visi Keilmuan dan Tujuan Program Studi untuk kemudian dilaksanakan pengembangan dalam bentuk worskshop. Kegiatan ini diawali dengan pembukaan dan laporan ketua panitia

Workshop Pengembangan Visi Keilmuan dan Tujuan Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Read More »

Workshop Penyusunan Laporan Evaluasi Diri PBSI FKIP UNTAD

Worskhop Penyusunan Laporan Evaluasi Diri

Pada Rabu, 16 Maret 2022 Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia  menyelenggarakan Workshop Penyusunan Laporan Evaluasi Diri. Kegiatan di Gedung Serba Guna Lt. 2 FKIP Universitas Tadulako. Kegiatan Workshop Penyusunan Laporan Evaluasi Diri dibuka secara resmi pada pukul 08.00 WIB oleh Wakil Dekan Bidang Akademik FKIP Universitas Tadulako, Dr. Nurhayadi, M.Si., yang dalam hal ini mewakili

Worskhop Penyusunan Laporan Evaluasi Diri Read More »