Persiapan Menuju Asesmen Lapangan: Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra melakukan Pengambilan Video
Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia melaksanakan pengambilan video untuk asesmen lapangan yang merupakan salah satu proses penilaian akreditas program studi pada hari Kamis (6/10/2022). Berdasarkan jadwal yang telah ditetapkan, Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia akan asesmen lapangan pada awal November mendatang. Hal ini membuat tim Program Studi semakin mematangkan persiapan, termasuk […]